SOAL-SOAL OLIMPIADE FISIKA TINGKAT JAWA TIMUR
TAHUN 2009
Mekanika:
1.Contoh aplikasi dari hukum newton pertama adalah……a.Gerakan meluncur
roket dari permukaan tanah keluar angkasab.Meja yang digeser dari
tempatnyac.Gerakan planet-planet mengitari mataharid.Mobil yang mengerem
mendadake.Apel yang jatuh dari pohon2.A man drives a car from
Probolinggo
to
Jember
which the distance is 99 km. The velocityof the car from
Probolinggo
to
Lumajang
(45 km from
Probolinggo
) is 67 km/hour. And thenhe takes a rest in
Lumajang
for 30 minute and continues the travel to jember in 50km/hour (constant). How many hours has the man drived his car from
Probolinggo
to
Jember
?a.2 hours 30 minuteb.2 hoursc.2 hours 15 minuted.1 hour 45 minutee.3
hours3.Sebuah bola kasti dilemparkan lurus keatas dari permukaan bulan
dengan laju awal 35m/det. Berapakah ketinggian maksimum yang dapat
dicapai bola dan waktu yangdiperlukan untuk mencapai ketinggian
tersebut?a.0,58 km dalam waktu 2 detikb.0,48 km dalam waktu 12
detikc.0,38 km dalam waktu 22 detikd.0,28 km dalam waktu 32 detike.0,18
km dalam waktu 42 detik4.Sebuah bola kasti dilemparkan dengan kegepatan
awal 100 m/det dengan sudut 30
0
diatas garis horizontal. Seberapa jauh dari titik lemparan bola kasti
tersebut akanmencapai ketinggian semula?a.664 mb.774 mc.884 md.994
me.1,4 km
Thermodinamika:
5.Thermodynamics is a part of physics. Choose the
statement
below which is consideredfalse to base on thermodynamics!a.Force make something move from a place to other
§SANGAT RAHASIA
Abdus Solihin’s Document
1
Dapatkan segala jenis soal ujian: UASBN, UN, SNMPTN, CPNS, olimpiade hanya di http://fatkoer.co.cc
b.Thermodynamics explains about conservation of energyc.Energy can not
be created, but it can be changedd.There are three thermodynamics’
lawe.Isothermal is one of thermodynamic process6.Sejumlah panas
ditambahkan pada suatu massa alumunium (c = 0,21 kal/gram.
o
C), dantemperaturnya dinaikkan 57
o
C. Misalnya jumlah panas yang sama ditambahkan padatembaga dengan massa yang sama (c = 0,093 kal/gram.
o
C). Berapa banyak kenaikantemperature tembaga?a.1,3 x 10
2
o
Cb.1,4 x 10
2
o
Cc.1,5 x 10
2
o
Cd.1,6 x 10
2
o
Ce.1,7 x 10
2
o
C7.Sebuah thermometer dalam sebuah ruangan berukuran 10 m x 8 m x 4 m menunjukkan22
o
C dan sebuah pengukur kelembaban membaca menunjukkan relative (R.H.)
sebagai35%. Berapakah massa uap air dalam ruangan? Udara jenuh pada 22
o
C mengandung19,33 g H
2
O/m
3
.a.2,2 kgb.2,3 kgc.4,4 kgd.2,5 kge.2,6 kg
Optik:
8.Sifat cermin cekung berikut yang benar adalah…a.Makin dekat letak
benda didepan cermi cekung, makin diperkecil bayangannyab.Bayangan
nyata
selalu terletak didepan cermin dan terbalikc.Bayangan maya selalu
terletak didepan cermin, tegak, da diperkecild.Sinar dibiaskan berdasar
spectrum warnae.Opsi a dan b benar9.Sebuah lensa tipis konvergen (f = 20
cm) ditempatkan 37 cm dihadapan sebuah layar.Dimanakah benda seharusnya
ditempatkan agat bayangannya muncul pada layartersebut? (diukur dari
lensa)a.43,5 cmb.44,5 cmc.45,5 cmd.46,5 cme.47,5 cm10.Sebuah lensa tipis
konvergen dengan panjang focus 50 cm membentuk suatu bayangannyata yang
2,5 kali lebih besar dari pada bendanya. Berapa jauhkah benda tersebut
daribayangannya?
§SANGAT RAHASIA
Abdus Solihin’s Document
1
Dapatkan segala jenis soal ujian: UASBN, UN, SNMPTN, CPNS, olimpiade hanya di http://fatkoer.co.cc
a.2,5 mb.3,5 mc.4,5 md.5,5 me.6,5 m11.Seorang yang menderita rabun jauh
tidak dapat melihat dengan jelas benda yang beradalebih jauh dari 80 Cn
dari matanya. Berapakah daya lensa kacamata dalam dioptri agar iadapat
melihat benda-benda yang jaraknya jauh dengan jelas?a.-1,3 dioptrib.-0,3
dioptric.+0,3 dioptrid.+1,3 dioptrie.+2,3 dioptri
Kelistrikan:
12.Hukum-hukum dibawah ini yang berkaitan dengan kelistrikan,
kecuali
….a.Hukum Ohmb.Hukum Kirchhaff c.Hukum Faradayd.Hukum Lenze.Hukum
Bernoulli13.Sebuah selenoida dengan panjang 40 cm, memiliki luas
penampang melintang 8 Cm
2
, dandigulung engan 300 lilitan kawat yang mengalirkan arus 1,2 A.
Permeabilitas relative bijibesi adalah 600. Hitunglah fluks melalui
selenoida tersebut!a.14 µWbb.24 µWbc.34 µWbd.44 µWbe.54 µWb14.Sebuah
rangkaian yang terhubung dengan sumber baterai 3 volt terdiri dari 3
resistoryang disusun parallel. Masing-masing resistor bernilai 1 Ω, 2 Ω,
dan 4 Ω. Jika rangkaian itudihibungkan lagi secara seri dengan resistor
2 Ω, berapakah arus keluarannya?a.1,17 Ab.2,17 Ac.3,17 Ad.4,17 Ae.5,17
A15.Hitunglah usaha dan daya rata-rata yang dibutuhkan untuk mengalirkan
96 kC muatandalam satu jam melewati kenaikan potensial 50 Volt!a.5,3 kW
Tidak ada komentar:
Posting Komentar